Skip to content
Home » Aplikasi Chatting » WhatsApp » Cara Aktifkan Mode Gelap Pada WhatsApp

Cara Aktifkan Mode Gelap Pada WhatsApp

Halo sobat statusgue.com, pastinya kalian semua menggunakan aplikasi populer satu ini yaitu WhatsApp untuk komunikasi sehari-hari,Ya kan? Nah, apakah kalian tidak bosen dengan menu yang hanya itu-itu saja dan tampilan yang monoton? Nanti saya ulas bagaimana cara aktifkan mode gelap pada WhatsApp.

Sangat menyenangkan sekali menggunakan aplikasi pesan instan yang saat ini memang menjadi salah satu aplikasi untuk komunikasi. Banyak sekali keuntungan yang bisa kamu peroleh dengan menggunakan WhatsApp. Selain bisa chat secara individual, kamu juga bisa chat secara group bahkan telpon dan vide call dengan penggunaan kuota yang cukup standar.

Perlu kamu ketahui bahwa dark mood atau mode gelap/mala mini memang belum memiliki kepastian dari pihak WhatsApp. Namun bisa kamu peroleh mode gelap tersebut dengan cara yang akan saya jelaskan dibawah ini. Meskipun tidak semuanya gelap hanya bagian wallpapernya saja.

Cara Aktifkan Mode Gelap Pada WhatsApp

Pertama, kamu bisa langsung masuk whatsapp dan pilih ikon titik tiga di sebelah kanan atas.

whatsapp

Kedua, setelah langkah pertama maka bisa langsung masuk ke pengaturan atau setelan. Kemduian kamu bisa masuk pada menu chat.

Baca Juga : 2 Cara Tarik Pesan di WA yang Sudah Terkirim

Ketiga, usai masuk pada menu chat kamu disuruh memilih Wallpaper, cadangan chat atau riwayat chat. Kamu bisa memilih ‘wallpaper’.

Langkah Selanjutnya

Keempat, lalu setelah klik wallpaper maka kamu disuruh milih gallery, warna solid, gallery wallpaper, default dan tidak ada wallpaper. Kamu bisa pilih yang warna solid untuk mode gelap.

whatsapp

Baca Juga : Cara Buat Akun Instagram Lewat HP Cepat dan Gampang Banget

Kelima, kemudian kalau sudah kamu pilih maka bisa langsung pilih warna hitam untuk mode gelap. Meskipun di menu warna solid ada beberapa warna cerah lainnya.

Demikian ulasan tentang cara aktifkan mode gelap pada WhatsApp, bisa langsung kamu praktekkan. Semoga informasi ini bermanfaat dan membantu kamu untuk berinovasi dengan wallpaper WhatsApp supaya tidak monoton. Terima kasih

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *