Aplikasi WhatsApp – Pesan instan memang sangatlah penting untuk saat ini digunakan sebagai komunikasi yang lebih praktis dan menggunakan koneksi internet. Kecanggihan teknologi maka semakin mudah akses di dalam negeri maupun keluar negeri. Diketahui bahwa pesan instan yang paling populer yaitu WhatsApp.
Perlu kamu ketahui bahwa aplikasi WhatsApp memiliki banyak bahasa kurang lebih 40-60 bahasa yang sudah dipergunakan di aplikasi ini. Lantas bagaimana cara merubah bahasa dalam WhatsApp kedalam bahasa Indonesia.
Selain memberikan kemudahan dalam membaca bahasa Indonesia dalam WhatsApp, namun juga ada beberapa alasan lain. Bila kamu sangat mahir tentang bahasa Inggris maka tidak masalah, namun ada yang tidak bisa bahasa Inggris dan memilih untuk bahas Indonesia saja, apakah bisa? Pasti bisa simak ulasan dibawah ini.
Cara Merubah Bahasa dalam WhatsApp
Perlu kamu ketahui bahwa dalam pengaturan aplikasi tersebut tidak terdapat pengaturan bahasa yang kamu inginkan. Hal ini karena bahasa yang tertera dalam WhatsApp tidak terdapat pengaturan perubahan bahasa. Karena pengaturan tersebut jadi satu dengan pengaturan bahasa dalam smartphone. Maka dari itu kamu yang ingin merubah bahasa aplikasi ini maka masuk dalam pengaturan ponselmu.
Baca Juga : Perbedaan YouTube dengan YouTube Go apasih? Yuk Baca Ulasannya
Pertama, kamu harus membuka pengaturan smartphone,
Kedua, setelah kamu masuk dalam pengaturan ponsel maka harus memilih menu Setelan Tambahan.
Ketiga, kemudian kamu bisa memilih bahasa & masukkan pada menu tersebut.
Langkah Berikutnya
Keempat, setelah itu kamu bisa langsung tap atau pilih bahasa tersebut. dalam contoh tersebut sudah menggunakan bahasa Indonesia.
Kelima, jika kamu sudah memilih bahasa tersebut maka akn masuk dalam menu bahasa dari berbagai Negara. Seteleh itu maka pilih bahasa yang ingin kamu terapkan, bila kamu memilih bahasa inggris maka pilih English (united States).
Baca Juga : Lupa Kata Sandi Facebook [ Cara Mengatasi Terbaru 2019 ]
Keenam, kemudian kamu bisa masuk dalam WhatsApp dan pastikan dalam pengaturan tersebut sudah berubah yang awalnya masih menggunakan bahasa Indonesia. Dan sekarang sudah berbeda dari sebelumnya.
Diketahui bahwa di Negara lain yang sudah ditunjuk pihak perusahaan maka bisa merubah bahasa cukup dengan merubah bahasa di sistem Android. Kalau dinegara lain maka cukup membuka aplikasi, pilih setelan dan pilih chat, setelah itu kamu langsung memilih bahasa tersebut.
Sedangkan untuk versi Indonesia tidak terdapat menu atau pilihan yag mendukung perubahan bahasa tersebut. Kalau ingin merubah bahasa maka menggunakan pengaturan ponsel. Semoga informasi ini bermanfaat untuk kamu semua yang sudah membaca artikel ini. terima kasih