Admin grup WhatsApp pengen ditambah? atau pengen menghapusnya? yup setelah kemarin akun membahas bagaimana cara membuat grub WA baru. Kali ini akan membahas bagaimana sih menambah dan menghapus admin grub WA
Ketika kamu sudah berhasil membuat grub baru di WA, maka secara otomatis kamulah sebagai adminnya
Dimana admin di grub WhatsApp memiliki fitur yang lebih banyak ketimbang anggotanya. Dan untuk mengelola grub baru ini, kamu bisa menambah admin baru dari anggota yang kamu percaya untuk mengurus grub baru
Dengan multi admin, admin lebih dari 1 dalam WA akan lebih membantu. Misalnya anggota dalam grub yang sudah ratusan. Dan admin bisa kualahan memfilter percakapan, file yang dishare, dan semua aktivitas dalam grup, disinilah fungsi admin lainnya untuk mengurus grup
Selain itu, admin juga bisa dengan mudah menambah anggota baru kedalam grup
Baiklah, langsung saja langkah demi langkah cara menambah admin di grup WhatsApp
Isi Artikel
Cara Menambah dan Menghapus Admin Grup WhatsApp
Cara menambah admin grub WhatsApp
Untuk bisa menambah dan menghapus admin grup WhatsApp syarat utama kamu harus sudah menjadi admin di grup WA tersebut
Jadi, jika kamu masih anggota tidak bisa mengunakan fitur ini. Mintalah ke admin untuk menambahkan kamu sebagai admin dulu baru nanti kamu bisa menambah admin baru dan juga menghapus admin
Jika sudah memenui syarat diatas, berikut ini cara menambah admin baru di WA
Buka aplikasi WA kamu dan langsung masuk ke grub, dan masuk ke pengaturan grub seperti gambar dibawah ini
Silahkan pilih info grub yang nantinya akan masuk ke pengaturan lebih banyak lagi. Dalam info grup ini kamu silahkan cari setelan grup
Jika sudah kebuka nanti kamu bisa masuk ke pengaturan lagi seperti gambar dibawah ini
Nah, disinilah kamu bisa menambah dan menghapus admin grup yang sedang kamu kelola. Misalnya pengen menambah andmin baru
Caranya sebagai berikut ini. Tekan bapa bagian edit admin grub seperti gambar diatas. Yang nantinya kamu masuk lagi ke menu penambahan admin grup di WA seperti berikut ini
Sepeti gambar diatas, tugas kamu memilih dari anggota yang sudah masuk di grup. Jika sudah memilih nanti masuk daftar yang ada diatas
Kemudian tekan centang hijau. Dan kamu sudah berhasil menambah admin grup WhatsApp baru
SIlahkan pilih dan bisa lebih dari satu admin yang kamu tambah sekaligus
Dengan begitu, kamu sudah selesai menambah admin WhatsApp baru dan sudah bisa melakukan pengaturan admin yang baru ditambahkan tersebut
Selanjutnya
Cara menghapus admin WhatsApp
Menghapus admin WhatsApp ini penting buat kamu yang mengelola grup WA. Dengan bisa menghapus admin yang misalnya kurang aktif membantu mengelola grup WA
Atau memang sudah ganti nomor sehingga tidak lagi aktif, atau alasan lain yang mengharuskan kamu menghapusnya dari daftar admin grup WA
Caranya sebenarnya hampir sama dengan cara menambah admin grup WhatsApp seperti diatas, perhatikan saat masuk ke pengaturan sampai ke menu edit admin grup
Sudah akan tampil daftar admin seperti gambar paling bawah perhatikan ada tanda silang abu-abu untuk menghapusnya
Silahkan tekan sehingga tidak masuk lagi di daftar admin grup WhatsApp. Selanjutnya tekan centang hijau dan langkah menghapus admin grup WhatsApp pun sudah selesai
Baca juga: Cara video call bertiga di WhatsApp atau lebih dari 2 orang bersamaan
Mudah kan cara menambah dan menghapus admin grup WhatsApp, oke sampai disini dulu artikel kali ini. Semoga bisa bermanfaat dan jangan lupa like dan share biar semakin banyak yang baca artikel cara menambah dan hapus admin WA ini 😀